Berita Nasional Terpercaya

Macam-Macam Rumah Adat dari Daerah-daerah di Indonesia

0

Selain memiliki kekayaan sumber daya alam yang melimpah, Indonesia juga kaya dengan keragaman budayanya. Salah satu bentuk kekayaan budaya Indonesia dapat terlihat dari bentuk rumah adat yang bermacam-macam. Setiap bentuk rumah adat di seluruh daerah memiliki ciri khas tersendiri.

Tidak hanya menjadi kebanggaan bagi masyarakat, rumah adat di setiap provinsi di Indonesia mengandung filosofi tersendiri bagi kehidupan sosial dan adat di wilayahnya. Pada hari ini, sebagian besar masyarakat memang mulai meninggalkan model rumah adat sebagai prinsip acuan dalam membangun rumah.

Walaupun begitu, hal tersebut tidak akan mengurangi keistimewaan dan nilai rumah adat di Indonesia. Berikut adalah nama-nama rumah adat di Indonesia dari setiap daerah.

Baca juga: Investasi Kavling Menguntungkan dan Siap Terima SHM Cuma Rp60 Jutaan

Rumah Adat Indonesia di Sumatra dan Jawa

Rumah adat di Sumatera

1. Rumah Limas

Rumah Limas adalah salah satu rumah adat di Indonesia yang berasal dari Provinsi Sumatera Selatan.

 

2. Rumah Rakit Limas

Rumah Rakit Limas merupakan rumah adat di Indonesia yang terdapat di Provinsi Bangka Belitung.

 

3. Rumah Nowou Sesat

Rumah Nowou Sesat adalah salah satu rumah adat di Indonesia yang dapat ditemukan di Provinsi Lampung.

 

4. Rumah Krong Bade

Rumah Krong Bade merupakan salah satu rumah adat di Indonesia yang terdapat di Aceh.

 

5. Rumah Bolon

Rumah Bolon adalah salah satu rumah adat di Indonesia yang berasal dari Provinsi Sumatera Utara.

6. Rumah Gadang

Rumah adat di Indonesia berikutnya adalah Rumah Gadang yang tentunya berasal dari Provinsi Sumatera Barat.

 

7. Rumah Selaso Jatuh Kembar

Rumah Selaso Jatuh Kembar adalah salah satu dari sekian banyak rumah adat di Indonesia yang dapat dijumpai di Provinsi Riau.

 

8. Rumah Belah Bubung

Rumah Belah Bubung ialah salah satu rumah adat di Indonesia yang berasal dari Provinsi Kepulauan Riau.

 

9. Rumah Bubungan Lima

Rumah adat di Indonesia berikutnya yaitu Rumah Bubung Lima yang dapat dijumpai di Provinsi Bengkulu.

 

10. Rumah Panggung Kajang Leko

Rumah Panggung Kajang Leko merupakan salah satu rumah adat dari Provinsi Jambi.

 

Rumah adat di Jawa

1. Rumah Badui

Salah satu rumah adat di Indonesia berikutnya yaitu Rumah Badui yang berasal dari Provinsi Banten.

 

2. Rumah Kasepuhan

Rumah Kasepuhan adalah salah satu rumah adat di Indonesia yang berasal dari Provinsi Jawa Barat.

 

3. Rumah Kebaya

Macam-macam rumah adat di Indonesia berikutnya yaitu Rumah Kebaya yang berasal dari DKI Jakarta.

 

4. Rumah Joglo

Rumah Joglo, salah satu rumah adat di Indonesia yang berasal dari Provinsi Jawa Tengah.

 

5. Rumah Bangsal Kencono

Rumah Bangsal Kencono, salah satu rumah adat di Indonesia yang dapat ditemukan di Daerah Istimewa Yogyakarta.

 

6. Rumah Joglo Situbondo

Rumah Joglo Situbondo adalah salah satu rumah adat di Provinsi Jawa Timur.

 

7. Rumah Tanean Lanjhan

Berikutnya rumah adat Tanean Lanjhan yang berasal dari Madura, Jawa Timur.

 

Rumah adat di Bali, NTB-NTT

1. Rumah Gapura Candi Bentar

Rumah Gapura Candi Bentar merupakan salah satu dari macam-macam rumah adat di Bali.

 

2. Rumah Dalam Loka

Rumah Dalam Loka adalah rumah adat yang dapat kita temukan di Provinsi Nusa Tenggara Barat.

 

3. Rumah Musalaki

Rumah Musalaki ialah salah satu rumah adat yang berasal dari Provinsi Nusa Tenggara Timur.

 

Rumah Adat di Indonesia Bagian Timur

Rumah adat di Kalimantan dan Sulawesi

 

1. Rumah Betang

Rumah Betang adalah salah satu rumah adat di Indonesia yang berasal dari Kalimantan Tengah.

 

2. Rumah Lamin

Rumah Lamin ialah rumah adat dari Provinsi Kalimantan Timur.

 

3. Rumah Bubungan Tinggi

Berikutnya ada Rumah Bubungan Tinggi yang merupakan salah satu rumah adat yang berasal dari Provinsi Kalimantan Selatan.

 

4. Rumah Baloy

Rumah Baloy adalah salah satu rumah adat dari Provinsi Kalimantan Utara.

 

5. Rumah Pewaris

Rumah Pewaris merupakan salah satu rumah adat yang dapat dijumpai di Provinsi Sulawesi Utara.

 

6. Rumah Tambi

Rumah Tambi adalah salah satu rumah adat di Indonesia yang berasal dari Provinsi Sulawesi Tengah.

 

Rumah adat di Maluku dan Papua

1.Rumah Baileo

Rumah adat yang satu ini dapat Anda temukan di kawasan Maluku dan sekitarnya. Rumah adat ini memiliki fungsi yang cukup menarik, yaitu sebagai balai musyarawah atau pertemuan masyarakat Maluku.

 

2.Rumah Sasadu

Rumah adat Sasadu adalah rumah adat yang diwariskan oleh leluhur suku Sahu di Pulau Halmahera Barat, Maluku Utara. Secara etimologi, Sasadu berasal dari kata Sasa – Sela – Lamo atau besar dan Tatadus – Tadus atau berlindung, sehingga Sasadu memiliki arti berlindung di rumah besar.

 

3.Rumah Honai

Rumah adat khas Suku Dani, Papua pedalaman ini juga memiliki bentuk yang unik. Terbuat dari material kayu dengan atap jerami, rumah Honai ini biasa ditempati oleh pria-pria dewasa. Sementara untuk perempuan, Suku Dani biasanya menyediakan rumah yang berbeda, yaitu Ebe’ai.

 

4.Rumah Mod Aki Aksa

Selain Hanoi, masyarakat Papua, khususnya Papua Barat juga memiliki beberapa rumah adat yang menarik untuk diketahui. Salah satunya adalah Mod Aki Aksa yang juga dijuluki rumah kaki seribu.

Mod Aki Aksa adalah rumah tradisional masyarakat suku Arfak di Kabupaten Manokwari, Manokwari Selatan, dan kabupaten Pegunungan Arfa.

Demikian jenis-jenis rumah adat yang terdapat di seluruh daerah Indonesia. Sebagai penduduk yang bersuku-suku, tentunya kita harus bangga dengan warisan leluhur dan kekayaan budaya Nusantara.

Selain itu, jangan lupa untuk tetap menjaga keistimewaan yang sudah diwariskan tersebut hingga anak cucu kita nanti.

Ditambah lagi, agar Anda memilih rumah yang benar-benar memiliki nilai investasi yang terus bertambah dan harganya terjangkau. Contohnya, Rumah Jogja Murah DP 5 Persen dan Angsuran 20 Tahun. Pilih investasi rumah dan lingkungan yang tepat untuk keluarga Anda!

Leave A Reply

Your email address will not be published.