Daftar Pemain Manchester United Musim 2021-2022

Bernas.id – Manchester United merupakan salah satu klub terbaik di Inggris dan Eropa. Manchester United atau dikenal orang mengenal dengan istilah MU telah meraih banyak gelar juara sepanjang sejarahnya. Klub milik keluarga Glazers musim ini memiliki materi pemain yang berpotensi memberi persaingan di papan atas.
Newton Heath LYR adalah nama pertama klub Manchester United yang dibentuk di tahun 1878. Klub MU memiliki julukan The Red Devils bermarkas di Stadion Old Trafford, Kota Machester, Inggris. Klub dengan empat kata “Glory Glory Man United” jadi lagu wajib saat klub ini bertanding. Hingga kini, United maih tercatat sebagai klub juara Liga Inggris terbanyak dengan 20 gelar juara.
Daftar Isi :
Tentang Manchester United
- Dibentuk : 1878 (Newton Heath), 1902 (Manchester United)
- Kota : Manchester, Inggris
- Stadion : Old Trafford
- Julukan : The Red Devils
- Pelatih : Ralf Rangnick
- Kapten : Harry Maguire
Baca Juga: Super Elja Kembali ke Sarangnya di Bumi Sembada
Pemain Baru Manchester United
Musim 2021/2022 Pasukan Setan Merah Mancheter United resmi menunjuk pelatih baru Ralf Rangnick setelah resmi memecat pelatih sebelumnya Ole Gunnar Solskjær, menyusul tak kunjung mendongkraknya performa United. Puncaknya, menyusul kekalahan 4-1 melawan Watford kala melakoni pekan ke- 14 liga Inggris. Saat ini Manchester United masih menduduki perningkat ke-7 di bawah Tottenham Hotspurs. Musim ini klub yang bermarkas di Old Traford mendatangkan beberapa pemain bintang yang diharapkan mampu mengisi kekosongan posisi dan menambah performa The Red Devils. Berikut pembelian pemain baru Manchester United Musim 2021/2022.
- Jadon Sancho dari Dortmund seharga 85 juta
- Raphael Varane dari Real Madrid seharga 40 juta
- Cristiano Ronaldo dari Juventus seharga 23 juta
- Tom Heaton dari Aston Villa Gratis
- Diogo Dalot dari AC Milan Habis Masa Peminjaman
Baca Juga: Irfan Bachdim Hengkang dari PSS Sleman
Skuad Manchester United Musim 2020/2021
Berikut daftar lengkap nama pemain MU terbaru musim 2021-2022 saat ini beserta nomor punggung, dan posisinya
Kiper (GK): 1-David De Gea, 13-Lee Grant, 22-Tom Heaton, 26-Dean Henderson.
Bek (CB-LB-RB): 2-Victor Lindelof, 19-Raphael Varane, 3-Eric Bailly, 4-Phil Jones, 5-Harry Maguire, 20-Diogo Dalot, 23-Luke Shaw, 29-Aaron Wan-Bissaka, 33-Brandon Williams, 27-Alex Telles, 38-Axel Tuanzebe, 43-Teden Mengi.
Gelandang (LMF-CMF-AMF-DMF-LMF): 6-Paul Pogba, 6-Juan Mata, 14-Jesse Lingard, 16-Amad Diallo, 17-Fred, 18-Bruno Fernandes, 21-Daniel James, 28-Facundo Pellistri, 31-Nemanja Matic, 34-Donny van de Beek, 37-James Garner, 39-Scott McTominay, 46-Hanibal Mejbri.
Penyerang (RWF- CF-LWF): 21-Edinson Cavani, 9-Anthony Martial, 10-Marcus Rashford, 11-Mason Greenwood, 25-Jadon Sancho, 36-Anthony Elanga, 44-Tahith Chong, 47-Shola Shoretire, 7- Cristiano Ronaldo.
Itulah tadi daftar nama skuad pemain Manchester United terbaru musim 2021/22022, bagimana skema formasi dan strategi Rackin menukangi Setan Merah musim ini kira kira siapa yang akan digaet pelatih baru asal Jerman ini. Mampukah mengangkat performa United dan meraih gelar bergengsi bersama Ralf Racnik? Kita nantikan saja hasil MU berlaga di Liga Primiera Inggris dan Liga Champions musim ini.
Baca Juga: Sulit Tidur Pep Guardiola Terjawab, Man City Menang Melawan PSG